Rabu, 10 Juni 2015

Justice

Justice / Keadilan

keadilan adalah suatu tindakan di jalan yang benar, adil dan jujur. keadilan berarti melakukan sesuatu yang benar, dijalan yang benar dengan alasan yang benar.

bertindak adil adalah sesuatu yang sulit karena harus memperhatikan kebutuhan orang lain dan secara berkala membiarkan pilihan serta perhatian kita ditekan ke satu sisi. bertindak adil merupakan suatu yang penting untuk ditunjukkan. sangat mudah untuk membucarakan banyak hal mengenai keadilan, tetapi sulit ubtuk bertindak adil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar